Selamat Datang di Tanean Lanjang

"Tanean Lanjang" adalah sebuah kata yang diadobsi dari bahasa Madura yang berarti Halaman rumah yang luas dan panjang tanpa dibatasi oleh sebuah pagar. Artinya di Tanean Lanjang berdiri puluhan rumah dari puluhan keluarga. Di Tanean Lanjang orang bisa menyampaikan segala keinginan dan aspirasinya kepada pemilik rumah yang berada di sebelah kanan dan kirinya. Kekompakan dan saling membantu adalah keseharian komunitas ini.

"Tanean Lanjang" diharapkan menjadi halaman pikiran dan ide yang bisa diakses oleh siapa saja. Kehadiran tanean lanjang bisa menjadi wadah untuk menuangkan pikiran tentang pembangunan sosial dam fisik di pulau madura. Tidak hanya itu, tanean lanjang juga diharapkan bisa menjadi isnpirasi bagi warga Madura yang memiliki kepedulian terhadap pembangunan di Pulau madura..

Comments

Popular posts from this blog

Kerrong

Cellep

Corehan Buat Kekasih kecil :